Jumat, 28 Oktober 2011

You are here: » Home » , » Cara memasang favicon blog untuk semua browser

Cara memasang favicon blog untuk semua browser

Apa itu favicon? favicon adalah icon kecil yang tampil disamping kiri di samping alamat suatu website pada tab di browser anda, untuk lebih jelasnya lihat gambar di bawah ini


Pada gambar diatas adalah favicon dengan menggunakan browser mozila firefox. untuk template baru di blogger kini sudah dilengkapi tempat untuk mengganti favicon yaitu pada tab perancangan, tapi kekurangannya adalah jika kita memasukkan favicon gerak (.gif) maka gambar tersebut tidak akan bisa bergerak. Nah, jika di blog sobat belum terdapat tempat untuk mengganti favicon, berikut tutorial untuk mengganti favicon dengan menambahkan kode pada edit HTML blog

Langkah 1
1. Silahkan loggin ke blogger sobat
2. Pada halaman dasbor pilih "Rancangan"
3. Pilih "Edit HTML"
4. Cari kode untuk mencari tekan "CTRL+F"
5. Masukkan kode berikut ini diatas kode



<link rel="shortcut icon" href="URL gambar favicon"/>


6. Klik save dan lihat hasilnya

Tetapi kode diatas favicon hanya akan terlihat pada browser mozilla firefox saja dan tidak akan tampil ke browser lainnya seperti opera, internet explorer, google chrome dan lainnya. Nah untuk menampilkan favicon pada semua browser kita perlu kita perlu menambahkan sedikit tambahan kode pada kode diatas, berikut kodenya



<link rel="shortcut icon" href="URL gambar favicon" type="image/vnd.microsoft.icon"/>


Dengan menambahkan kode diatas maka favicon akan terlihat pada semua browser. Nah demikian tutorial Cara menambah favicon blog untuk semua browser silahkan dicoba semoga berhasil.. ^_^

4 comments

6 November 2011 pukul 17.05

Maaf mungkin pertanyaan saya tidak nyambung nie,
Kira2 dimana ya situs yang memberikan favicon gratis ?
Trims..

6 November 2011 pukul 22.33

@Rina Aswah maaf gan blum tau cz biasanya saya nyari di mbah google, atau gag saya biasanya gambar sendiri lalu di upload di internet,, ^_^

8 Desember 2011 pukul 04.15

Terima kasih informasinya bos, sudah saya coba dan berhasil :-)

27 Juni 2012 pukul 19.01

Maaf,agak bingung. Soalnya, kode tersebut diletakkin di mana ?

Posting Komentar

Terima kasih atas kunjungannya, blog ini beraliran DOFOLLOW Nah, jadi sobat jangan sungkan-sungkan untuk meninggalkan komentar..
Maaf komentar SPAM tidak akan saya tampilkan.. Wassalam.. ^_^